

Boxy White Shirt
Kemeja putih ini memakai bahan katun yang adem dipakai. Kemeja berkerah tapi lengan pendek, panjang lengan sekitar sesiku tangan. Dan kemeja ini juga kancing nya depan full sampai bawah. Lengan kemeja ini terlihat besar tapi dibagian dalam nya ada cut jadi tidak terlalu besar juga, ukuran normal lingkar lengan. Kemeja ini cocok dipakai buat kekantor dengan dipadukan dengan celana bahan atau skirt, dan cocok juga dipakai buat hangout dengan paduan jeans.
Detail Bahan dan Ukuran :
- Bahan : Katun
- Lingkar Dada : 108 cm
- Lingkar Lengan : 42 cm
- Panjang Lengan : 36 cm
- Panjang Kemeja : 58 cm








